WARTA POLIKLINIK RSUD BANYUMAS - KLINIK SPESIALIS UROLOGI

WARTA POLIKLINIK RSUD BANYUMAS - KLINIK SPESIALIS UROLOGI

Klinik Speslias Urologi RSUD Banyumas - dr. Eko Subekti, Sp.U

Pelayanan Dokter Spesialis Urologi - dokter yang mengkhususkan diri dalam mendiagnosa dan memberikan tindakan, mengobati penyakit serta mengatasi Permasalahan terkait gangguan pada sistem saluran kemih

Jenis Pelayanan Urologi / Saluran Kemih RSUD Banyumas - Tindakan Canggih :

     ♦ ALU - Advanced Laparascopic Urologi

     ♦ RIRS - Retrograde  Intra Renal Surgery

     ♦ PCNL - Per-Cutaneous Nepro Lithotomy

     ♦ ECIRS - Endoscopic Combined Intra Renal Surgery

     ♦ HoLEP - Holmium Laser Enucleation of The Prostate

Tindakan Urologi lainnya : Urs, Turp, Turbt, Sachse,  tindakan Operasi terbuka Urologi, dst.

 

Related Posts

Komentar