Hari Sumpah Pemuda 2024

Hari Sumpah Pemuda 2024

Hari Sumpah Pemuda di peringati tanggal 28 Oktober di tiap tahunnya. di kutip dari Laman Kemenpora.go.id Peringatan tsb. untuk mengingatkan bangsa Indonesia terhadap Sejarah Perjuangan Seluruh Elemen Pemuda Indonesia yang telah Menebar Semangat menjaga Jiwa Patriotisme dan berhasil Menyatukan Visi Kebangsaan yang melahirkan Sebuah Komitemen Kebangsaan, yaitu Bertumpah Darah Satu Tanah Air Indonesia, Berbangsa Satu Bangsa Indonesia dan Menjunjung bahasa Persatuan Bahasa Indonesia.

Tahun ini peringatan Hari Sumpah Pemuda yang Ke-96 Tahun. Tema " Maju Bersama Indonesia Raya."
Ada 3 Karakter dan Kapasitas yang perlu di kapitalisasi setiap generasi muda untuk memenangi " Pertarungan " Masa Depan sekaligus dalam mewujudkan mimpi Indonesia.

  1. Pertama : di perlukan Generasi Muda yang memiliki Kualitas Integritas yang tinggi
  2. Kedua : Kapasitas Keahlian dan Intelektual yang cukup mumpuni
  3. Ketiga : Karakter kepemimpinan yang peduli dan Profesional

Selamat Hari Sumpah Pemuda

Related Posts

Komentar