RSUD Banyumas Kembangkan Lokasi Parkir Karyawan

RSUD Banyumas Kembangkan Lokasi Parkir Karyawan

BANYUMAS - Hari ini Sabtu Pon (11/5/2024) bertempat di sebelah Utara Ruang Seruni RSUD Banyumas, Direktur RSUD Banyumas dr. Dani Esti Novia bersama Jajaran Managemen dan Kepala Ruang / Unit / Instalasi Doa Bersama membuka Lahan / Tempat Parkir Roda 2 bagi Karyawan RSUD Banyumas.


Dengan di bukanya lahan Parkir baru ini dengan harapan mampu memberikan kenyamanan dan keamanan parkir untuk karyawan karyawati RSUD Banyumas

Pembawa Acara : Munjirin, S.Kep.,Ns

Sambutan Direktur RSUD Banyumas - dr. Dani Esti Novia

Doa Bersama di Pimpin oleh Amir Maruf

Related Posts

Komentar